abdahdelphi.blogspot.com

Selasa, 29 Maret 2011

Cara membuat program chatting memakai program delphi 7.0

Bagi mereka2 yang suka ber chating ria dengan baik YM maupun mIRC pasti harus ke warnet dulu untuk menyalurkan hobinya. ribet…meski yang kita ajak chating hanya ada ruangan sebelah kita.
Sekarang kita bisa membuat mesin chating sendiri untuk jaringan lokal. Bagi yang sudah mengenal bahasa pemograman delphi pasti sudah familier dengan program ini. cukup dengan hanya kabel UTP kita bisa chatingan antar komputer. berikut source code nya.
antara 2 komputer yang dipakai, salah satunya sebagai server dan yang lain sebagai client.
berikut yang digunakan sebagai server.

procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject); // connect client
begin
serversocket1.Open;
memo1.Clear;
end;

procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject); //tombol kirim
begin
memo1.Lines.Add(‘server : ‘+memo2.Text);
if (serversocket1.Socket.ActiveConnections>0) then
serversocket1.Socket.Connections[0].SendText(‘server : ‘+memo2.Text);
memo2.Clear;
end;
{procedure TForm1.ServerSocket1Accept(Sender: TObject;
Socket: TCustomWinSocket);
begin
memo1.Lines.Add(‘accept dari’ + socket.RemoteHost);
end;}
{procedure TForm1.ServerSocket1Listen(Sender: TObject;
Socket: TCustomWinSocket);
begin
memo1.Lines.Add(‘accept + dari’ + socket.LocalHost);
end;}
procedure TForm1.ServerSocket1ClientError(Sender: TObject;
Socket: TCustomWinSocket; ErrorEvent: TErrorEvent;
var ErrorCode: Integer);
begin
memo1.Lines.Add(‘error dari’ + inttostr(errorcode));
end;
procedure TForm1.ServerSocket1ClientRead(Sender: TObject;
Socket: TCustomWinSocket);
begin
memo1.Lines.Add(socket.ReceiveText);
end;
procedure TForm1.FormCreate(Sender: TObject);
begin
memo1.Clear;
memo2.Clear;
serversocket1.Port:=25;
end;
procedure TForm1.Memo2KeyPress(Sender: TObject; var Key: Char);
begin
if key = chr(13) then
begin
memo1.Lines.Add(‘server : ‘+memo2.Text);
if (serversocket1.Socket.ActiveConnections>0) then
serversocket1.Socket.Connections[0].SendText(‘server : ‘+memo2.Text);
memo2.Clear;
end;
end;
end.
sedangkan untuk client source code nya sebagai berikut
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
begin
clientsocket1.Open;
memo1.Clear;
end;
procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);
begin
memo1.Lines.Add(‘client :’ +memo2.Text);
if (clientsocket1.Socket.Connected) then
clientsocket1.Socket.SendText(‘client : ‘+memo2.Text);
memo2.Clear;
end;
procedure TForm1.FormCreate(Sender: TObject);
begin
memo1.Clear;
memo2.Clear;
clientsocket1.Host :=’10.111.210.69′;
clientsocket1.Port :=25;
end;
procedure TForm1.ClientSocket1Connect(Sender: TObject;
Socket: TCustomWinSocket);
begin
memo1.Lines.Add(socket.RemoteHost);
end;
procedure TForm1.ClientSocket1Error(Sender: TObject;
Socket: TCustomWinSocket; ErrorEvent: TErrorEvent;
var ErrorCode: Integer);
begin
memo1.Lines.Add(‘error’ + inttostr(errorcode));
end;
procedure TForm1.ClientSocket1Read(Sender: TObject;
Socket: TCustomWinSocket);
begin
memo1.Lines.Add(socket.ReceiveText);
end;
procedure TForm1.Memo2KeyPress(Sender: TObject; var Key: Char);
begin
if key = chr(13) then
begin
memo1.Lines.Add(memo2.Text);
if (clientsocket1.Socket.Connected) then
clientsocket1.Socket.SendText(‘client : ‘+memo2.Text);
memo2.Clear;
end;
end;
end.

8 komentar:

upik mengatakan...

mau nanya :
serversocket1 itu apa ya ??
itu declare atau coding source ??
kalau itu declare,, coding deklarNy apa ?
mohon dijawab ya ?
terimah kasih

Abdah_bk87 mengatakan...

serversocket itu adalh komponen dari delphi yang udh di sediakan oleh delphi kita tinggal memasangnya aja terus kasih deh.. codingnya.!!!!

and klo declare itu juga sama komponen dari delphi juga. codingnya sudah ada ko bro....

TepeBoys mengatakan...

punya coding chating dengan delphi terenkripsi menggunakan RSA g??

Unknown mengatakan...

kl memo itu diletakkan dimana???

Kevin Eko Cahyo Nugroho mengatakan...

mau tanya nih..
saya lihat scriptnya, ini bisa multi client.

sekarang sy mau tanya nih. soalnya ada hubungan sama TA saya.

caranya komunikasi antar client gimana?
kan kalo ini hanya chat antara client-server aja.
sedangkan dah bisa multi client.

widibaka mengatakan...

Ok Bro

Nitip iklan koreksubs.blogspot.co.id

Unknown mengatakan...

serversocket1.listen mksdy apa??

Unknown mengatakan...

bisa krimkn codingy lgsung??

Posting Komentar